BOX REDAKSI




Diterbitkan Oleh :PT. MEDIA KORAN CIREBON


NOMOR AHU: AHU-0027510.AH.01.01TAHUN 2025


Berdasarkan : UU No. 40. Tentang PERS

Oleh : YAYASAN INSAN PERS PANTURA

SK. Menkumham : No. AHU : AHU-015060.AH.01.30.TAHUN2022

NPWP PT. 65.195.714.4-421.000




Akta Pendirian No.8 Tanggal 16 Desember 2016 Notaris Achmad Nawawi,SH,M.kn

Pendiri : Dr. Agus Manurung, SE.SH.MH., Asih Mintarsih / Firda


Dewan Pembina : Dr. Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Diding Syafrudin. Asep Nana, Mulyadi Z


Penasihat Hukum : Dr. Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Dr.Lusia Sulastri S.H.M.H. (Jasmine), Dodi Dosanto SH, Umar Amaro SH


Pemimpin Umum : Darma Kusuma


Pemimpin Perusahaan : Asih Mintarsih


Pemimpin RedaksI : Firda Asih


Wakil Pemimpin RedaksI : Asep Nana


Dewan Redaksi : Dr. H. Diding Syarifudin H. Darma Kusuma, Wastija, Ferry Rusdiono, Brigjen Pol (P) DRS. A. Rusno Prihardito , Rudi, Wagi Altasya, Ating


Redaktur : Agus Budiman


Editor : Nurrudin


Korlap : Rukma Hermada


Sekertaris Redaksi : Mala Sari Wangi


Bendahara Redaksi : Valeriana Ernowo


Staff Redaksi : Muali, Andri, Shidiq Wibisono, Showadi, Nurkaman SH, Betran Ernowo, Rizqin, Khaerunisa, w


Pemasaran : Renaldo Ernowo SE


Layout : Jegrog


Kaperwil Jabodetabek : Rusdiono


Kaperwil Jateng : Nana


Korwil : Nurzaman


Korwil Jabar: Romdon :


Investigasi : .


KABIRO KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Tedi


Kabupaten Cirebon : Reynaldi


Cirebon Timur : Dasuki


Cirebon Utara : Supriyadi


Cirebon Barat : Diding .


Indramayu : Agus Suherman


Kuningan : Piem Apriyanto


Majalengka : Dliki Darda


Cimahi :


Bali :


Subang : Gustav SH.SE


Garut : Beni Nugraha AMD.KD


Bengkulu :


Lampung Utara : / Okti


Tegal :



Brebes :


WARTAWAN KORAN CIREBON


Kota Cirebon :Tatang, Godrianto, Dodi Agustian


Kab. Cirebon :Agus Irnawan, Safitri,


Subang :Arthur SH.SE


Kuningan :


Majalengka : .


Indramayu :


Jabodetabek : Hendra, Martin LS


Jawa Tengah :


Jakarta (Wilayah Liputan KPK, Kementerian dll) : Feri Rusdiono

Jakarta : Fitri Herliani


Bandung : Jamaludin


Cimahi :


Bekasi : Siti Sarah


Bengkulu :

Cianjur : Moh. Arfin Yusuf

No. Rek BRI : 4130-01-012390-53-1

Alamat Redaksi/Tata Usaha/Iklan :

KANTOR PUSAT: Perumahan Pejambon Van Java Kelurahan Pejambon Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon

Telp : 0895 7087 71888 - 0821 1776 2817

Percetakan : CV. Angkasa & Brother

Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pengiriman Berita :redaksikorancirebon@gmail.com

koranecirebon@gmail.com

Iklan dan Pemasaran :

Navigation
Berita Terkini // Lihat Semua 

Pekerja Rakit Wisata Bagendit II, Menjerit


Koran  Cirebon  ( Garut ), 20/06/2021 Salah seorang pekerja rakiit Ujang, berlokasi di Wisata Bagendit II Desa Sukaratu Kecamatan Banyuresmi Kabupaten Garut Jawa Barat. Pandangan kosong, berharap adanya pengujung yang memborong rakit seperti biasanya teruma dihari libur, sampai sore ini belum mendapatkan penglaris (pemasukan satu orang pun tidak ada), Saya menjerit dalam hati kapan Covid-19 berakhir, supaya bisa setabil kembali, ungkapnya


Menurut Ujang, semenjak diberlakukannya tutup buka tempat wisata, ekonomi hancur, selain itu kita sebagai pelaku usaha wisata hanya bisa pasrah, dan bersabar untuk mencari nafkah untuk menopang kehidupan keluarga seadanya. Minggu, 20/06/2021, Pukul 15.WIB.



Pengelola Wisata Situ Bagendit II Dani Hamdani bersama Nandang Parosa. Menurut Nandang menjelaskan, "Menganai keluhan pekerja usaha rakit, angsa dan perahu naga, benar jarang beroperasi karena pengunjung terus menerus berkurang, semenjak masa Covid-19", ucapnya.


Begitu juga terkait untuk biaya operasional pekerja di Wisata Bagendit II itu kalang kabut (gali lobang tutup lobang) karena dengan adanya Covid-19 pengujung turun drastis. Biaya operasional dengan pendapatan itu tidak sesuai, tuturnya.


Selanjutnya kami mengucapkan terimakasih kepada Kepala Desa Sukaratu H. Udin, Alhamdulillah Desa Wisata Bagendit II yang sudah dirintis dari sejak tahun 2018 hingga 2021, dimana waktu itu diberi bantuan oleh Pemerintah Desa Sukaratu itu melalui Bumdes dengan Anggaran Rp.100.000.000,- (Seratus juta rupiah), dimana dana tersebut dipergunakan untuk pengelolaan Desa Wisata Bagendit II. Paparnya.


Sekarang dikarenakan adanya pergantian Kepala Desa Sukaratu, mudah-mudahan dengan bergantinya Kepala Desa sekarang ini, kami berharap Desa Wisata yang di bawah naungan Bumdes itu akan lebih maju dan lebih berkembang lagi, harapnya.


"Nandang menegaskan intinya antara Kepala Desa yang baru, Bumdes maupun unitnya itu, ada sinkronisasi yang baik itu untuk memajukan Desa Wisata Bagendit II"


Sementara Dani Hamdani menyampaikan, "Selain pemberdayaan masyarakat, harus adanya pembenahan infrastruktur jalan masuk ke jalan yang menuju akses wisata, sarana dan prasarana fisik, yang berada dilokasi mungkin itu yang utama yang paling penting dapat didahulukan, ucapnya


Kami juga sebagai pelaku usaha wisata, serta Bumdes yang ikut terlibat dari awal dalam pembentukan Desa Wisata Bagendit II, ke depan Bumdes harus dibenahi untuk kemajuan Desa Wisata, tandasnya


Selain itu Dinas pariwisata pun diharapkan ada perhatian terhadap pekerja yang ada dilokasi wisata  Bagendit II dimasa pandemi Covid-19, karena pengunjung terus berkurang, sementara tiap hari pengunjung kurang lebih hanya mencapai lima puluh orang. Pungkasnya.( Beni.Sudi Aji )

Banner

Post A Comment: