BOX REDAKSI


Koran Cirebon Group


Diterbitkan Oleh :PT. ARJUNA TARUNAKARYA

Berdasarkan : UU No. 40. Tentang PERS

Oleh : YAYASAN JASMINE PERSADA INDONESIA

SK. Menkumham : No. AHU : 00283.50.102014

SK Pendirian :Akta No. 15 Tanggal 17-04-2014





Pendiri : Agus Manurung, SE.SH.MH., Asih Mintarsih / Firda


Penasihat : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Diding Syafrudin


Penasihat Hukum : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Dr.Lusia Sulastri S.H.M.H (Jasmine)


Pemimpin Umum : Darma Kusuma


Pemimpin Perusahaan : Asih Mintarsih


Pemimpin RedaksI : Muhadi


Wakil Pemimpin RedaksI : Rukmana Hermada


Dewan Redaksi : Dr. H. Diding Syarifudin H. Darma Kusuma, Wastija, Ferry Rusdiono, Brigjen Pol (P) DRS. A. Rusno Prihardito , Rudi, Wagi Altasya, Ating


Redaktur : Agus Budiman


Editor : Nurrudin


Korlap : Agus Tri


Sekertaris Redaksi : Mala Sari Wangi


Bendahara Redaksi : Valeriana Ernowo


Staff Redaksi : Muali, Andri, Rendy Setiawan, Shidiq Wibisono, Showadi, Akrudi SH, Nurkaman SH, Betran Ernowo, Rizqin, Ahmad Yani, Khaerunisa


Pemasaran : Renaldo Ernowo SE


Layout : Jegrog


Kaperwil Jabodetabek : Amos Mainase


Kaperwil Jateng :


Korwil : Nurzaman


Korwil Lampung :


Ketua Investigasi : Suswantoro .


KABIRO KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Piem Apriyanto


Kabupaten Cirebon : Dasuki


Cirebon Timur :


Cirebon Utara : Supriyadi


Cirebon Barat : Diding .


Indramayu :


Kuningan :


Majalengka : Dede Sukmara,


Cimahi :


Bali : Neti herawati SE


Subang : Gusman


Garut : Beni Nugraha AMD.KD


Bengkulu : Desmi Herawati


Lampung Utara : Yusniaty / Okti


Tegal :



Brebes : Tuti Setiawati


WARTAWAN KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Prayoga Tatang, Godrianto, Dodi Agustian


Kab. Cirebon :Agus Irnawan, Suparman, Safitri, Moch Prayogi, Sulaeman


Subang :Arthur


Kuningan :


Majalengka : .


Indramayu :


Jabodetabek : Hendra, Martin LS


Jawa Tengah :


Jakarta (Wilayah Liputan KPK, Kementerian dll) : Feri Rusdiono

Jakarta : Fitri Herliani


Bandung : Jamaludin


Cimahi :


Bekasi : Siti Sarah


Bengkulu :

Cianjur : Moh. Arfin Yusuf

No. Rek BRI : 4130-01-012390-53-1

Alamat Redaksi/Tata Usaha/Iklan :

Jl. Sudirman - Perumahan Taman Kota Ciperna Blok B.2 Kav 1-2 Ciperna - Kec. Talun Kab. Cirebon

Telp : 0895 7087 71888 - 0821 1776 2817

Percetakan : CV. Angkasa & Brother

Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pengiriman Berita :redaksikorancirebon@gmail.com

koranecirebon@gmail.com

Iklan dan Pemasaran :

Navigation
Berita Terkini // Lihat Semua 

Wakil Bupati Cirebon Wajibkan Pengemudi Punya Sertifikat Kompetensi


Koran  Cirebon  ( KABUPATEN CIREBON ), Pemerintah Kabupaten Cirebon, Jawa Barat bersama Lembaga Sertifikasi Profesi Transportasi Global Indonesia (LSP-TGI), memberikan pelatihan dan uji kompetensi bagi para pengemudi yang ada di Kabupaten Cirebon.


Wakil Bupati Cirebon, Hj.Wahyu Tjiptaningsih, SE., M.Si mengatakan, pengemudi perlu melengkapi diri dengan kompetensi, tidak hanya bakat keterampilan saja. Sebagian besar kecelakaan menurutnya akibat human error.



"Pengemudi ini mungkin ugal-ugalan. Kalau sudah dinyatakan kompeten, mungkin mereka akan berkendara dengan baik," kata Wakil Bupati Cirebon di Hall Pasar Gaya, Kabupaten Cirebon, Rabu (23/6/2021).


Dalam pelatihan tersebut, kata wakil bupati yang akrab disapa Ayu ini, Kabupaten Cirebon memiliki kuota sebanyak 80, mulai dari pengemudi bus umum, pariwisata, hingga sopir pejabat publik.



Direktur Utama PT Lembaga Sertifikasi Profesi Transportasi Global Indonesia (LSP-TGI), Dr. H.  Djajadi Surahman mengatakan, berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) nomor 10 tahun 2018 tentang Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP), disebutkan setiap profesi wajib memiliki sertifikat kompentensi, salah satunya profesi pengemudi.


Dari jutaan pengemudi, kata Djajadi, hanya ribuan saja yang sudah memiliki sertifikat kompetensi. Pemerintah harus terus mendorong untuk keselamatan bersama.



"Tahun 2019, kami menguji 2.000 lebih pengemudi, semuanya berkompeten. Namun karena saat ini pandemi, baru 900 saja. Pengemudi ini semua, termasuk sopir angkutan perdesaan juga," katanya.



Kabid Keselamatan Dishub Kabupaten Cirebon, Eddy Suzendi, A.Ma.PKB.,SH mengatakan, pengemudi harus memiliki kompetensi dan kemampuan untuk keselamatan dirinya, atau pun orang lain (penumpang).



Setelah memiliki kompetensi, nantinya para pengemudi dibekali ilmu bagaimana meminimalisir fatalitas saat berkendara.


"Kejadian di Sumedang sampai 24 orang meninggal itu akibat dari pengemudi yang tidak berkompeten. Bermodalkan pandai mengemudi saja tidak cukup," kata Eddy di Kabupaten Cirebon, Rabu (23/6/2021).


Upaya lainnya untuk mendorong para pengemudi memiliki kompetensi, Kabupaten Cirebon pun dalam waktu dekat bakal memiliki sirkuit edukasi. Nantinya akan dibangun di kawasan Pejambon.



Dalam sirkuit edukasi, kata Eddy, nantinya bakal diisi pula taman lalu lintas yang bakal mengedukasi anak sejak dini agar memiliki pengetahuan cara berkendara sesuai standar keselamatan.



"Kami punya lahan 1,8 hektare. Siap dibangun dalam waktu dekat dan anggaran pun sudah ada," katanya.

(  Sudi Aji.Firda Asih )

Banner

Post A Comment: