BOX REDAKSI


Koran Cirebon Group


Diterbitkan Oleh :PT. ARJUNA TARUNAKARYA

Berdasarkan : UU No. 40. Tentang PERS

Oleh : YAYASAN JASMINE PERSADA INDONESIA

SK. Menkumham : No. AHU : 00283.50.102014

SK Pendirian :Akta No. 15 Tanggal 17-04-2014





Pendiri : Agus Manurung, SE.SH.MH., Asih Mintarsih / Firda


Penasihat : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Diding Syafrudin


Penasihat Hukum : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Dr.Lusia Sulastri S.H.M.H (Jasmine)


Pemimpin Umum : Darma Kusuma


Pemimpin Perusahaan : Asih Mintarsih


Pemimpin RedaksI : Muhadi


Wakil Pemimpin RedaksI : Rukmana Hermada


Dewan Redaksi : Dr. H. Diding Syarifudin H. Darma Kusuma, Wastija, Ferry Rusdiono, Brigjen Pol (P) DRS. A. Rusno Prihardito , Rudi, Wagi Altasya, Ating


Redaktur : Agus Budiman


Editor : Nurrudin


Korlap : Agus Tri


Sekertaris Redaksi : Mala Sari Wangi


Bendahara Redaksi : Valeriana Ernowo


Staff Redaksi : Muali, Andri, Rendy Setiawan, Shidiq Wibisono, Showadi, Akrudi SH, Nurkaman SH, Betran Ernowo, Rizqin, Ahmad Yani, Khaerunisa


Pemasaran : Renaldo Ernowo SE


Layout : Jegrog


Kaperwil Jabodetabek : Amos Mainase


Kaperwil Jateng :


Korwil : Nurzaman


Korwil Lampung :


Ketua Investigasi : Suswantoro .


KABIRO KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Piem Apriyanto


Kabupaten Cirebon : Dasuki


Cirebon Timur :


Cirebon Utara : Supriyadi


Cirebon Barat : Diding .


Indramayu :


Kuningan :


Majalengka : Dede Sukmara,


Cimahi :


Bali : Neti herawati SE


Subang : Gusman


Garut : Beni Nugraha AMD.KD


Bengkulu : Desmi Herawati


Lampung Utara : Yusniaty / Okti


Tegal :



Brebes : Tuti Setiawati


WARTAWAN KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Prayoga Tatang, Godrianto, Dodi Agustian


Kab. Cirebon :Agus Irnawan, Suparman, Safitri, Moch Prayogi, Sulaeman


Subang :Arthur


Kuningan :


Majalengka : .


Indramayu :


Jabodetabek : Hendra, Martin LS


Jawa Tengah :


Jakarta (Wilayah Liputan KPK, Kementerian dll) : Feri Rusdiono

Jakarta : Fitri Herliani


Bandung : Jamaludin


Cimahi :


Bekasi : Siti Sarah


Bengkulu :

Cianjur : Moh. Arfin Yusuf

No. Rek BRI : 4130-01-012390-53-1

Alamat Redaksi/Tata Usaha/Iklan :

Jl. Sudirman - Perumahan Taman Kota Ciperna Blok B.2 Kav 1-2 Ciperna - Kec. Talun Kab. Cirebon

Telp : 0895 7087 71888 - 0821 1776 2817

Percetakan : CV. Angkasa & Brother

Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pengiriman Berita :redaksikorancirebon@gmail.com

koranecirebon@gmail.com

Iklan dan Pemasaran :

Navigation
Berita Terkini // Lihat Semua 

Pemerintah Desa Sukalaksana Mendistibusikan BLT-DD ke 126 KPM 2022


Koran Cirebon. Garut- Pemerintah Desa Sukalaksana Kecamatan Banyuresmi Kabupaten Garut telah mendistribusikan BLT Dana Desa tahap ke-1 kepada 126 Keluraga Penerima Manfaat (KPM) pada Bulan April 2022. dan untuk Bulan berikutnya masih menunggu informasi dari Dinas DPMD Kabupaten Garut, ujar Kepala Desa Sukalaksana Cepi Munawar, S.Pdi. Rabu, 25 Mei 2022.

Menurutnya penyaluran BLT Dana Desa untuk Bulan Januari, Februari, Maret 2022 telah disalurkan pada hari Selasa 26 April 2022, berjumlah 126 KPM, dan untuk tiap KPM menerima uang Rp.900.000,- (sembilan ratus ribu rupiah) untuk tahap ke-1 (satu). Ucapannya.

Selian itu ia menuturkan saat pelaksanan kemarin penyaluran BLT-Dana Desa, Alhamdulillah didampingi Babinkamtibmas dan Babinsa, serta dihadir unsur Kecamatan Banyuresmi, sehingga penyaluran telah berjalan aman, lancar, dan tertib.

Saya berharap dengan adanya bantuan BLT-DD ini bagi para KPM dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan pokok, dan juga dapat dipergunakan untuk pemilihan ekonomi bila KPM seorang pedagang kecil yang terdapak pandemi Covid-19. Ujarnya.

Selain itu untuk penerima para KPM BLT Dana Desa diwajibkan telah divaksin dosis 2 sesuai arahan Pemerintah Pusat, karena guna meningkatkan kesehatan dan pencegahan virus Covid-19, dan mesti kita ingat bantuan BLT-DD ini merupakan bantuan Covid-19.

Saya selaku Wakalah (Pelimpahan kebijakan dari Pemerintah Pusat) untuk Desa Sukalaksana, mengucapkan terima kasih kepada jajaran dari Pemerintah Kecamatan, Pemerintah Daerah, Pemerintah Provinsi, sampai Pemerintah Pusat telah memperhatikan Desa Kami. Imbuhnya.

"Lanjut Cepi penyaluran BLT Dana Desa untuk Bulan April Mei Juni TA.2022, Saya masih optimis masih digulirkan dengan regulasi tentang BLT, Insya Allah saya berharap mungkin dua minggu atau tiga minggu lagi menurut informasi Dana Desa baru bisa dicairkan kembali".

Adapun rencana kedepan Dana Desa yang 20% untuk penanganan ketahanan pangan sesuai hasil musyawarah Desa (Musdes) bersama BPD dan semua stockholder akan dipergunakan untuk pembangunan jalan pertanian untuk menopang akses transportasi para petani.

Adapun mengenai pembangunan Alhamdulilah sementara ini dari sejak Bulan Januari - Mei 2022, kami sudah membangun TPT yang dimulai dari Dusun tiga, secara bertahap akibat adanya longsor yang terjadi di wilayah Desa Sukalaksana. Pungkasnya.

(Beni)

Banner

Post A Comment: