BOX REDAKSI


Koran Cirebon Group


Diterbitkan Oleh :PT. ARJUNA TARUNAKARYA

Berdasarkan : UU No. 40. Tentang PERS

Oleh : YAYASAN JASMINE PERSADA INDONESIA

SK. Menkumham : No. AHU : 00283.50.102014

SK Pendirian :Akta No. 15 Tanggal 17-04-2014





Pendiri : Agus Manurung, SE.SH.MH., Asih Mintarsih / Firda


Penasihat : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Diding Syafrudin


Penasihat Hukum : Agus Manurung, SE.SH.MH., Dr. H. Dr.Lusia Sulastri S.H.M.H (Jasmine)


Pemimpin Umum : Darma Kusuma


Pemimpin Perusahaan : Asih Mintarsih


Pemimpin RedaksI : Muhadi


Wakil Pemimpin RedaksI : Rukmana Hermada


Dewan Redaksi : Dr. H. Diding Syarifudin H. Darma Kusuma, Wastija, Ferry Rusdiono, Brigjen Pol (P) DRS. A. Rusno Prihardito , Rudi, Wagi Altasya, Ating


Redaktur : Agus Budiman


Editor : Nurrudin


Korlap : Agus Tri


Sekertaris Redaksi : Mala Sari Wangi


Bendahara Redaksi : Valeriana Ernowo


Staff Redaksi : Muali, Andri, Rendy Setiawan, Shidiq Wibisono, Showadi, Akrudi SH, Nurkaman SH, Betran Ernowo, Rizqin, Ahmad Yani, Khaerunisa


Pemasaran : Renaldo Ernowo SE


Layout : Jegrog


Kaperwil Jabodetabek : Amos Mainase


Kaperwil Jateng :


Korwil : Nurzaman


Korwil Lampung :


Ketua Investigasi : Suswantoro .


KABIRO KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Piem Apriyanto


Kabupaten Cirebon : Dasuki


Cirebon Timur :


Cirebon Utara : Supriyadi


Cirebon Barat : Diding .


Indramayu :


Kuningan :


Majalengka : Dede Sukmara,


Cimahi :


Bali : Neti herawati SE


Subang : Gusman


Garut : Beni Nugraha AMD.KD


Bengkulu : Desmi Herawati


Lampung Utara : Yusniaty / Okti


Tegal :



Brebes : Tuti Setiawati


WARTAWAN KORAN CIREBON


Kota Cirebon : Prayoga Tatang, Godrianto, Dodi Agustian


Kab. Cirebon :Agus Irnawan, Suparman, Safitri, Moch Prayogi, Sulaeman


Subang :Arthur


Kuningan :


Majalengka : .


Indramayu :


Jabodetabek : Hendra, Martin LS


Jawa Tengah :


Jakarta (Wilayah Liputan KPK, Kementerian dll) : Feri Rusdiono

Jakarta : Fitri Herliani


Bandung : Jamaludin


Cimahi :


Bekasi : Siti Sarah


Bengkulu :

Cianjur : Moh. Arfin Yusuf

No. Rek BRI : 4130-01-012390-53-1

Alamat Redaksi/Tata Usaha/Iklan :

Jl. Sudirman - Perumahan Taman Kota Ciperna Blok B.2 Kav 1-2 Ciperna - Kec. Talun Kab. Cirebon

Telp : 0895 7087 71888 - 0821 1776 2817

Percetakan : CV. Angkasa & Brother

Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pengiriman Berita :redaksikorancirebon@gmail.com

koranecirebon@gmail.com

Iklan dan Pemasaran :

Navigation
Berita Terkini // Lihat Semua 

Kapolres Majalengka Hadiri Kunker Ketua Dewan Pembina DPP Sahi Ke Ponpes Almizan Jatiwangi

KORAN CIREBON    (MAJALENGKA), Kapolres Majalengka AKBP Dr Bismo Teguh Prakoso bersama Dandim 0617/Majalengka Letkol Inf. Andik Siswanto menghadiri Acara Kunjungan Kerja (Kunker) Ketua Dewan Pembina DPP Sahi Dr.Hj.Siti Marifah Maaruf Amin ke Pondok Pesantren Almizan Desa Ciborelang Kecamatan Jatiwangi Kabupaten Majalengka, Rabu malam (16/9/2020).

Bertempat di Aula Pertiwi Komplek Pondok Pesantren Al Mizan Desa Ciborelang Kecamatan Jatiwangi Kabupaten Majalengka telah dilaksanakan Kunjungan Kerja Ketua Dewan Pembina DPP SAHI Dr. Hj. SITI MARIFAH MAARUF AMIN, S.H., M.H ke Pondok Pesantren Al Mizan Ds. Ciborelang Kecamatan Jatiwangi Kabupaten Majalengka.

Hadir dalam kegiatan Kunker Ketua Dewan Pembina DPP Sahi Dr.Hj.Siti Marifah Maaruf Amin Pengasuh Pondok Pesantren Al Mizan sekaligus anggota DPR RI KH. MAMAN IMANULHAQ, Ketua Umum DPP SAHI H. ABDUL KHOLIK AHMAD, Kapolres Majalengka AKBP Dr. BISMO TEGUH PRAKOSO, S.H., S.I.K., M.H., Dandim 0617 Majalengka Letkol Inf ANDIK SISWANTO, S.IP., M.I.POL, Wakapolres Majalengka Kompol SUMARI, S.H.

Selain itu juga dihadiri Kapolsek Jatiwangi Kompol ASEP FIQIH, S.H., M.H, Danramil Jatiwangi Kapten Cba Suherdi, Kasat Intelkam Polres Majalengka AKP DADAN SUDIRMAN S.H., M.H, Kasat Sabhara AKP ERIK RISKANDAR S.H dan Diikuti oleh Santri dan Santriwati Pondok Pesantren Al Mizan sebanyak 100 orang.

Sambutan Pengasuh Pondok Pesantren Al Mizan sekaligus anggota DPR RI KH. MAMAN IMANULHAQ menyampaikan terima kasih kepada DPP SAHI yang sudah bersilaturahmi dan berkunjung ke Pondok Pesantren Al Mizan.

Awal berdiri Pondok Pesantren Al Mizan yaitu pada tahun 1999 dan nama Al Mizan diambil dari surat Arrohman ayat ke 9, Bahwa Pondok Pesantren Al Mizan mengusung prinsip islam Ahlussunnah Wal Jamaah dan Nahdlatul Ulama serta tetap cinta NKRI, dan saya menegaskan bahwa Al Mizan jauh dari radikalisme, Pondok Pesantren Al Mizan untuk kegiatan belajar mulai dari Tingkat PKBM, SDIT, MTSn, SMA dan tingkat SMK.

Sambutan Ketua Dewan Pembina DPP SAHI Dr. Hj. SITI MARIFAH MAARUF AMIN, S.H., M.H, terima kasih kepada para pengasuh Al Mizan, Forkopimda Kabupaten Majalengka dan mohon maaf atas keterlambatan acara, Visi dari SAHI bukan hanya program Haji dan Umrah akan tetapi juga mengembangkan islam Rahmatan Lilalamin / Ahlussunah Wal Jamaah dan setia kepada NKRI.

Misi dari SAHI yaitu mengembangkan ekonomi keumatan yang berbasiskan Pesantren dan melaksanakan sinergitas dengan stake holder, industri dan pemerintah, Di tengan situasi pandemi untuk bersama - sama memberi semangat melewati situasi ini dan mengembangkan ekonomi makro dan mikro.

SAHI juga sedang dalam progress untuk memaksimalkan pengajaran pondok pesantren secara digital / online dengan program Go Digital dengan pembuatan konten - konten islami oleh para santri.

Pelaksanaan kegiatan Pemberian bantuan secara simbolis dari DPP SAHI kepada Pondok Pesantren Al Mizan dengan kegiatan selesai pada pukul 22.10 WIB dan rombongan DPP SAHI mendapatkan pengamanan dari Polres Majalengka dan Instasi terkait berjalan aman, tertib dan lancar.( Aji.Baron )
Banner

Post A Comment: